Deputi Pelayanan Publik KemenPAN-RB Apresiasi Komunitas KM NTB

Semua Halaman

.

Deputi Pelayanan Publik KemenPAN-RB Apresiasi Komunitas KM NTB

REDAKSI
Jumat, 31 Maret 2017

MEDIANUSANTARA.ID—Deputi Kementerian PAN-RB Bidang Pelayanan Publik Prof. Dr. Diah Natalisa, MBA mengapresiasi  keberadaan komunitas Kampung Media NTB yang dinilai mampu memberikan konstribusi yang nyata khususnya dalam pelayanan publik.
            "Tak semudah membangun komunitas (organisasi) non formal seperti ini. Apalagi dengan jumlah yang melebihi 3.000 anggota," kata Diah dalam kunjungan singkatnya di acara persiapan Jambore Kampung Media , di Hotel Golden Tulip, Rabu (30/11/2016).
            "Jangan lelah untuk kembangkan komunitas kampung media ini," pesannya menutup, kemudian melakukan poto bersama dengan komunitas anak-anak kampung yang tidak kampungan itu.(adi)